TELISIK PERLAKUAN TEORI ENTITAS USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH

Dian Purnama Sari

Abstract


Abstract: Study of Entity Theory Treatment on Micro, Small and Medium Enterprises (SMEs). Various challenges and obstacles still occur in SMEs development in Indonesia. One of them is the behavior of SMEs owners who often do not separate personal finance and business capital. Habit of paying for any personal needs is one form of the use of enterprise wealth for personal use. This social reality of SMEs shows the incomprehension of the Economic Entity Concept, the tendency to use the enterprise wealth for personal reason, and business profit/income is treated as “owner’s wallet”. Internalization process can be carried out by “transplantation” of the economic entity concept to eliminate the culture of “sami mawon” exhibited by many actors of SMEs.

Abstrak: Telisik Perlakuan Teori Entitas dalam Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). Beragam tantangan dan hambatan masih memayungi pengembangan UMKM di Indonesia. Salah satunya adalah perilaku pemilik UMKM yang seringkali tidak memisahkan modal bisnis keuangan pribadi dan perusahaan. Kebiasaan pembayaran pelbagai kebutuhan pribadi adalah salah satu bentuk penggunaan sumber daya usaha untuk kepentingan pribadi. Realitas sosial UMKM semacam ini menunjukkan penerapan konsep entitas ekonomi yang tidak komprehensif, kecenderungan penggunaan sumber daya  untuk  pribadi dan laba/pendapatan usaha bisnis sebagai “kantong ribadi pemilik”. Proses internalisasi melalui “transplantasi” konsep entitas ekonomi dapat diikhtiarkan dalam memberantas budaya “sami mawon” yang dilakoni banyak aktor UMKM.

Keywords


umkm; modal; prive; konstruksi sosial

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.18202/jamal.2013.08.7192

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2013 Dian Purnama Sari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.